by

Tabungan Umroh, Solusi hemat beribadah ke Tanah Suci !

Setiap umat Islam sangat mengharapkan dapat menunaikan panggilan Allah menuju tanah suci, baik untuk ibadah haji maupun umrah.
Untuk memudahkan pelaksanaan ibadah umrah, kami membuka PROGRAM TABUNGAN UMRAH bekerjasama dengan Bank Mualamat.
Untuk memudahkan mendapatkan nomor porsi haji, kami membuka program DANA TALANGAN BIAYA PENDAFTARAN IBADAH HAJI (BPIH).
TABUNGAN RUTIN
Yaitu tabungan umrah yang nominalnya ditetapkan setiap bulan sampai jangka waktu yang telah disepakati
TABUNGAN NON RUTIN
Yaitu tabungan umrah yang akan jatuh tempo pada saat target dana yang disepakati untuk umrah telah tercapai.
MANFAAT TABUNGAN UMRAH
1.       Dana tabungan aman karena disimpan di Bank
2.       Mendapat bagi hasil yang kompetitif
3.       Bebas biaya administrasi bulanan
4.       Mendapat perlindungan asuransi jiwa
5.       Bebas biaya premi asuransi
CARA MEMBUKA TABUNGAN UMRAH
·         Mengisi formulir pembukaan rekening tabungan
·         Menyerahkan foto copy KTP/SIM & KK
·         Prosesnya akan dibantu oleh Risalah Tour
Simulasi Tabungan Umrah Risalah Tour

 

Comment

News Feed